Para Petinggi Oi Pertiwi

PARA PETINGGI Oi PERTIWI

Angga Taufik ( Perintis ) Melanjutkan Pendidikan Di Universitas Siliwangi Tasikmalaya
Cudey Pancasona ( Angkatan I ) Melanjutkan Pendidikan Di STIE STEMBI Bandung / Bandung Bussines School
Achmad Sidik Permana ( Angkatan II ) Melanjutkan Pendidikan Di Universitas Pendidikan Tasikmalaya
Aris Nurrahman ( Angkatan III ) Melanjutkan Pendidikan Di Politehnik Kesehatan Tasikmalaya
Galih Guntara ( Angkatan IV ) Melanjutkan Pendidikan Di Universitas Pendidikan Bandung
Muhammad Eki Ramdani ( Angkatan V ) Melanjutkan Pendidikan Di Universitas Siliwangi Tasikmalaya
Imam Pirmanda ( Angkatan VI ) Melanjutkan Pendidikan Di STIKES MUHAMADIAH Tasikmalaya
Dzwiky Khermawan ( Angkatan VII ) Melanjutkan Pendidikan Di Sekolah Kemiliteran Palembang
Bima Sakti Bintang Perkasa ( Angkatan VIII ) Melanjutkan Pendidikan Di Universitas Pendidikan Indonesia Tasikmalaya Jurusan Matematika
Lucky Herdiansyah (Angkatan IX)

Senin, 21 Mei 2012

PENINGKATAN SDM Oi PERTIWI SMAN 3 TSM

Peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan kunci keberhasilan pembangunan nasional. Oleh karena SDM berperan sebagai subyek dan obyek dalam pembangunan, maka pembangunan SDM diarahkan agar benar-benar mampu dan memiliki etos kerja yang produktif, trampil, kreatif, disiplin dan profesional. Disamping itu juga diperlukan SDM yang mampu memanfaatkan, mengembangkan dan menguasai ilmu dan teknologi yang inovatif dalam rangka memacu pelaksanaan pembangunan nasional. Dalam rangka peningkatan kualitas SDM tersebut berbagai upaya harus dilakukan. Salah satu upaya Ikatan Alumni Oi Pertiwi dalam peningkatan SDM, khususnya SDM Pengurus Oi Pertiwi adalah melalui Diklat.
Sejalan dengan hal tersebut bahwa pelaksanaan Diklat Pengurus merupakan bagian integral dari Pendayagunaan Pejabat Tinggi Oi Pertiwi. Oleh karena itu Diklat harus menjadi alat untuk tercapainya dayaguna dan hasilguna pelaksanaan tugas-tugas umum organisasi. Sehubungan dengan hal tersebut pelaksanaan Diklat harus benar-benar ditangani secara handal dan profesional. Terlaksananya Diklat pengurus yang sebaik-baiknya memerlukan tenaga pengelola yang terlatih dan profesional. Untuk itu Ikatan Alumni Oi Pertiwi SMAN 3 Tasikmalaya perlu mempersiapkan Pedoman Penyelenggaraan Diklat Bagi Pengelola Diklat. Hal ini dimaksudkan guna membentuk sosok pengurus/kader baru yang mampu melakukan pengelolaan Diklat secara baik dan profesional.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Oi Bersatulah...!!!
silahkan beri komentar untuk posting ini..!!